Derajat
Keasaman (pH) Larutan
A.Tujuan Percobaan
- Menentukan pH larutan asam dan basa
- Menentukan pH larutan campuran asam dan basa
- Mengidentifikasi jenis garam yang dihasilkan dari reaksi asam dan basa
B. Prinsip Percobaan
Untuk menyatakan keasaman
larutan digunakan skala pH yang dinyatakan dengan angka antara 0-14. Makin asam suatu larutan makin kecil harga
pH-nya. Harga pH suatu larutan dapat ditentukan dengan Indikator Universal. Indikator ini di perdagangkan di sertai dengan
pita warna yang menunjukkan harga pH tertentu.
C. Alat Bahan
Alat :
pipet tetes
Tabung reaksi
Rak tabung reaksi
Indikator Universal
Bahan :
Aquades
HCl 0,1M
NaOH 0,1M
CH3COOH 0,1M
NH4OH 0,1M
D. Cara Kerja
- Pastikan tabung reaksi yang akan digunakan bersih dan kering
- Masukkan 20 tetes larutan HCl 0,1M kedalam tabung reaksi
- Celupkan kertas indikator universal kedalam larutan dalam tabung sampai semua warna indikator terendam
- Segera keluarkan indikator dan bandingkan dengan pita warna pada tutup indikator
- Tentukan pH larutan dengan harga pH yang tertera pada pita warna yang keempat warnanya sama
- Ulangi langkah 2 s.d 5 untuk larutan NaOH 0,1M, CH3COOH 0,1M, NH4OH 0,1M
- Kedalam tabung reaksi yang berisi 20 tetes larutan HCl 0,1M tambahkan 10 tetes larutan NaOH 0,1M goyangkan tabung reaksi supaya larutan tercampur rata, beri label 2,ukur pH-nya.
- Kedalam tabung reaksi yang berisi 20 tetes larutan NaOH 0,1M tambahkan 10 tetes larutan HCl 0,1M goyangkan tabung reaksi supaya larutan tercampur rata, beri label 3, ukur pH-nya.
- Kedalam tabung reaksi yang berisi 20 tetes larutan CH3COOH 0,1M tambahkan 10 tetes larutan NH4OH 0,1M goyangkan tabung reaksi supaya larutan tercampur rata, beri label 11, ukur pH-nya.
- Kedalam tabung reaksi yang berisi 20 tetes larutan NH4OH 0,1M tambahkan 10 tetes larutan CH3COOH 0,1M goyangkan tabung reaksi supaya larutan tercampur rata, beri label 12,ukur pH-nya.
- Masukkan 10 tetes larutan HCl 0,1M tambahkan 10 tetes larutan NaOH 0,1M goyangkan tabung reaksi supaya larutan tercampur rata, beri label 1, ukur pH-nya.
- Masukkan 10 tetes larutan HCl 0,1M tambahkan 10 tetes larutan NH4OH 0,1M goyangkan tabung reaksi supaya larutan tercampur rata, beri label 4, ukur pH-nya.
- Masukkan 20 tetes larutan HCl 0,1M tambahkan 10 tetes larutan NH4OH 0,1M goyangkan tabung reaksi supaya larutan tercampur rata, beri label 5, ukur pH-nya.
- Masukkan 10 tetes larutan HCl 0,1M tambahkan 20 tetes larutan NH4OH 0,1M goyangkan tabung reaksi supaya larutan tercampur rata, beri label 6, ukur pH-nya.
- Masukkan 10 tetes larutan CH3COOH 0,1M tambahkan 10 tetes larutan NaOH 0,1M goyangkan tabung reaksi supaya larutan tercampur rata, beri label 7,ukur pH-nya,
- Masukkan 20 tetes larutan CH3COOH 0,1M tambahkan 10 tetes larutan NaOH 0,1M goyangkan tabung reaksi supaya larutan tercampur rata, beri label 8, ukur pH-nya,
- Masukkan 10 tetes larutan CH3COOH 0,1M tambahkan 20 tetes larutan NaOH 0,1M goyangkan tabung reaksi supaya larutan tercampur rata, beri label 9, ukur pH-nya,
- Masukkan 10 tetes larutan CH3COOH 0,1M tambahkan 20 tetes larutan NH4OH 0,1M goyangkan tabung reaksi supaya larutan tercampur rata, beri label 10, ukur pH-nya
- Catat semua hasil pengukuran pH pada tabel data hasil pengamatan.
- T
- tabel data pengamatan 1 dan 2
-
LarutanpH hasilPengukuranPerhitunganHCl 0,1MNaOH 0,1MCH3COOH 0,1MNH4OH 0,1M
Label
|
Campuran
|
pH
|
|
Pengukuran
|
Perhitungan
|
||
1
|
10 tetes HCl 0,1M + 10 tetes NaOH 0,1M
|
||
2
|
20 tetes HCl 0,1M + 10 tetes NaOH 0,1M
|
||
3
|
10 tetes HCl 0,1M + 20 tetes NaOH 0,1M
|
||
4
|
10 tetes HCl 0,1M + 10 tetes NH4OH 0,1M
|
||
5
|
20 tetes HCl 0,1M + 10 tetes NH4OH 0,1M
|
||
6
|
10 tetes HCl 0,1M + 20 tetes NH4OH 0,1M
|
||
7
|
10 tetes CH3COOH 0,1M + 10 tetes NaOH
0,1M
|
||
8
|
20 tetes CH3COOH 0,1M + 10 tetes NaOH
0,1M
|
||
9
|
10 tetes CH3COOH 0,1M + 20 tetes NaOH
0,1M
|
||
10
|
10 tetes CH3COOH 0,1M + 10 tetes NH4OH
0,1M
|
||
11
|
20 tetes CH3COOH 0,1M + 10 tetes NH4OH
0,1M
|
||
12
|
10 tetes CH3COOH 0,1M + 20 tetes NH4OH
0,1M
|